♠ Posted by Unknown at 07.37
Blackberry merupakan salah satu vendor raksasa yang dimana setiap hasil pabrikannya mampu menarik perhatian dari para pengguna gadget. Untuk sekarang ini perusahan tersebut juga telah memperkenalkan produk terbarunya yang di perkenalkan dengan istilah nama BlackBerry Q5.
Tampilan yang di perlihat perangkat telepon genggam ini sangatlah unik yang dimana di lengkapi dengan layar sentuh yang sangat kapasitif dengan ukuran 3.1 inci. Namun tidak meninggalkan gaya khas dari blackberry yang selalu menerapkan qwerty keyboard dalam perangkat telepon genggamnya.
Sistem pengoperasian yang di gunakan pada perangkat telepon genggam ini mengusung sebuah sistem yang menggunaka OS versi 10, namun para penggunanya dapat melakukan upgrade ke versi lebih lanjut yakni OS versi 10.1. Blackberry juga menyuguhkan berbagai fitur yang sangat menarik yang dapat di nikmati para penggunanya.
Untuk membuat para penggunanya lebih merasakan kenyamanan dalam menjalankan aktifitas yang sedang di kerjakan bersama dengan perangkat telepon genggam BlackBerry Q5. Maka di pasangkannya sebuah prosesor dual-core yang mempunyai kecepatan 1.2 GHz yang di imbangi dengan RAM berkapasitas 2 GB.
Spesifikasi Dan Harga BlackBerry Q5
General Jaringan GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - all versions
HSDPA 800 / 850 / 1700 / 1900 / 2100 - SQR100-1
HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 - SQR100-2, SQR100-3
LTE 700 / 850 / 1700 / 1900 / 2100 - SQR100-1
LTE 800 / 900 / 1800 / 2600 - SQR100-2
Layar Tipe IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran 720 x 720 pixels, 3.1 inches (~328 ppi pixel density)
Dimensi Ukuran 120 x 66 x 10.8 mm
Berat 120 g
Memori Internal 8 GB, 2 GB RAM
External microSD, up to 32 GB
Kamera Primer 5 MP, 2592х1944 pixels, autofocus, LED flash
Sekunder 2 MP, 720p
Data GPRS Ya
EDGE Ya
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v4.0 with A2DP, LE
USB microUSB v2.0
CPU Dual-core 1.2 GHz
Messaging SMS, MMS, Email, Push Email, IM, BBM 6
Browser HTML5
GPS A-GPS support
Fitur Java MIDP 2.1
- SNS integration
- BlackBerry maps
- Organizer
- Document viewer
Fitur Lain - Photo viewer
- MP3/WMA/WAV/eAAC+ player
- Xvid/MP4/WMV/MKV/H.263/H.264 player
- Voice memo/dial
- Predictive text input
Baterai Tipe Non-removable Li-Ion 2180 mAh battery
Standby (2G) / Up to 336 h (3G)
Talk Time (2G) / Up to 12 h 30 min (3G)
0 comments:
Posting Komentar