alcatel one touch star - cnet.com |
Dari sisi layar, Alcatel One Touch Star dibekali dengan layar berukuran 4 inchi dengan resolusi 480 x 800 piksel yang memilki tingkat kerapatan layar 233 piksel per inchi. Layar ini juga cukup bagus dengan kemampuan menampilkan hingga 16 juta warna serta multitouch dan corning gorilla glass. Untuk kebutuhan memotret dan merekam gambar, disediakan pula kamera utama 5 Megapiksel dengan resolusi 2592 х 1944 piksel yang dilengkapi dengan autofocus, LED flash dan Geo Tagging. Serta disediakan pula Kamera KeduaVGA yang bisa digunakan untuk video call. Dikabarkan, Alcatel One Touch Star akan segera dipasarkan di Swedia serta pasar Eropa lainnya dengan banderol harga $ 315 atau sekitar Rp 3 Jutaan.
Spesifikasi Alcatel One Touch Star
- Ukuran Dimensi 117.9 x 60.8 x 9.7 mm, Bobot 119.5 gram
- Layar 480 x 800 pixels, 4.0 inchi (~233 ppi pixel density), AMOLED capacitive touchscreen, 16 juta warna Warna, Multitouch hingga 10 point, Corning Gorilla Glass, Oleophobic coating
- Audio MP3 ringtones, dering, Getar, Loudspeaker, 3.5mm jack
- Memori Internal 4 GB, eksternal microSD hingga 32 GB, 512 MB RAM
- Koneksi GPRS, EDGE, HSDPA 7.2 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps, Wifi Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot, DLNA, Bluetooth v4.0 dengan A2DP, microUSB v2.0
- OS Android v4.1 (Jelly Bean)
- Prosesor CPU Dual-core 1 GHz
- Perpesanan SMS(threaded view), MMS, Email, IM
- Kamera utama 5 MP, 2592х1944 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, Video 720p@30fps, Kamera Kedua VGA
- Lain-lain Radio TBD, GPS, Java melalui Java MIDP emulator, SNS integration, MP3/AAC+/WAV/WMA player, MP4/H.264 player, Document viewer, Photo viewer/editor, Organizer, Voice memo, Predictive text input
- Baterai Li-Ion 1500 mAh, Siaga hingga 300 jam (2G) / hingga 280 jam (3G) Bicara/Aktif hingga 4 jam 30 menit (2G) / hingga 3 jam 30 menit (3G)
- Warna white, black, pink
0 comments:
Posting Komentar