♠ Posted by Unknown in Info Terbaru at 05.16
Tips Merawat HP | Baterai HP | Blackberry | Agar Tetap Awet - Hp merupakan alat komonikasi yang sangat penting apalagi saat bepergian untuk itu dibutuhkan sumber daya yaitu baterai yang kuat. Berikut ini akan kami bagikan tips merawat hp, baterai hp, blackberry agar tetap awet dan kuat. Alangkah menyedihkan bila tiba tiba kita sedang bertelphone dan hp kita mati karena baterai nge drop, oleh sebab itu alat komunikasi kita satu ini juga butuh perawatan khusus agar tetap awet.
Berikut tips ringan dari kami agar gadgetmu awet :
- Perhatikan waktu pengecasan pertama sekali agar tidak melebihi batas waktu apalagi sampai ditinggal tidur, cukup 3 atau maksimal 4 jam.
- Untuk blackberry, jangan coba coba menggunakan charge kompatible bukan original, karena bukan hanya merusak baterai tapi juga merusak gadgetmu.
- Jangan menggunakan hp saat hp sedang di charge.
- Untuk melindungi gadgetmu dari benturan gunakan leather case atau kondom hp yang berkualitas bagus
- Jangan meletakkan hp pada kantong celana, terutama kantong yang sempit karena bila kehilangan signal, hp akan searching signal yang bisa memboroskan baterai.
- Jangan terlalu banyak membuka aplikasi java, atau aplikasi online, ini juga menguras baterai.
- Bila telah ada tanda tanda baterai akan kosong maka segera di isi, jangan menunggu hp sampai mati.
- Jangan meletakkan hp diatas medan elektronmagnetik seperti Televisi, Speaker, Radio dll
Itulah sekilas tips menjaga hp, baterai hp, blackbery agar tetap awet, meski sekilas semoga ini bermanfaat untuk anda yang membutuhkannya.
0 comments:
Posting Komentar