Samsung GT-I8800 & GT-I8805, Ponsel Berbasis Tizen OS Pertama
Telah beredar kabar mengenai munculnya dan bocornya sebuah ponsel terbaru milik Samsung dengan nama Samsung GT-I8800 dan Samsung GT-I8805 yang diklaim sebagai smartphone yang berbasis Tizen OS Pertama di dunia.
Info yang kami dapat dari softpedia, Samsung tengah melakukan kerja sama dengan perusahaan sistem operasi bernama Tizen. OS tersebut akan diaplikasikan kepada ponsel Samsung dengan
0 comments:
Posting Komentar