♠ Posted by Unknown in Hp Samsung at 14.16
Harga Hp Samsung Star 3 duos dan Spesifikasi - Samsung kembali merilis smartphone terbarunya yang didesign khusus dengan dua kartu yang bisa digunakan untuk di dalam dan luar negeri dengan bentuk dan model yang sangat bagus. dimana samsung ini telah dibekali dengan 2 slot kartu GSM dual On. Namun mengenai harga secara konkret pihak samsung belum merilisnya untuk hp bintang 3 nya ini.
Kabarnya, Smartphone ini lahir dengan dua varian baru yaitu Star 3 dan Star 3 Duos yang tersedia dalam varian warna putih dan hitam. Spesifikasinya Star 3 dan Star 3 DUOS telah dilengkapi dengan Wifi, Edge, kamera 3.2 Megapixel, Samsung TouchWiz Lite, Samsung Kies, Samsung ChatON dan telah dibekali dengan memori internal sebesar 20 MB, namun bisa ditambah dengan memori external hingga 16 GB.
Kita tunggu saja kehadirannya di Indonesia yang akan hadir pada pertengahan tahun ini untuk melengkapi meja konter dagangan kita. Terima kasih atas kunjungannya, selanjutnya bila ada kabar terbaru mengenai harga dan sebagainya akan segera kami informasikan untuk anda.
0 comments:
Posting Komentar